PR Pertemuan 2 Tipe B

1. Tentukan perubahan energi dalam ∆U sistem jika sistem menyerap kalor sebanyak 1500 J dan lingkungan melakukan usaha 2100 J terhadap sistem!

2. Satu mol gas pada tekanan 2 atm dan volume 0,3 L memiliki energi dalam 91 J. Pada keadaan akhirnya tekanan gas menjadi 1,5 atm, volumenya 0,8 L, dan energi dalamnya 182 J. Hitunglah perpindahan kalor pada proses IAF!


















3. Suatu gas pada tekanan konstan sebesar 8,1 x 104 Pa dimampatkan dari volume 9 liter menjadi 2 liter. Dalam proses tersebut gas melakukan usaha sebesar -567 J. Diketahui perubahan energi dalamnya sebesa 167 J. Berapa kalor yang dilepas oleh gas?

4. Buktikan bahwa besar konstanta Laplace gas diatomik pada suhu tinggi adalah 1,28!

5. Suatu gas menempati suatu ruang. Pada gas diberikan kalor sebesar 1800 J, sehingga suhunya naik dari 200C menjadi 700C. Berapa kapasitas kalor gas tersebut?   

0 komentar:

Posting Komentar